Cara Menghemat Baterai Smartphone Terkini

Beberapa Tips Menghemat Baterai SmartPhone- Beberapa android mungkin sering terkendala dengan baterai yang sangat boros.Mungkin tips ini sangat berguna bagi pengguna smartphone agan tentunya.Bukan menghapus aplikasi melainkan agan menyetabilkan dengan fitur yang ada,berikut ini tips cara Menghemat Baterai SmartPhone.

1. Mematikan Aplikasi yang Tidak Perlu



Kadang sehabis membuka aplikasi agan sering langsung keluar begitu saja,dari situ aplikasi masih aktif penggunaan kinerja masih ada dan berpengarung ke baterai.Segeralah ikuti tips ini 
dengan menahan icon Home>geser ke kanan atau ke kiri di lihat dari  bawaan smartphone yang agan pakai.

2. Menurunkan kecerahan Layar 



Penggunaan baterai denga tingkat kecerahan 100% akan membuat baterai boros dan cepat panas.Segera ke notifikasi dan turunkan hingga 40% atau 30% dari indikator notifikasi baterai.

3. Mematikan Fitur Bawaan yang Tidak Perlu 



Pemakaian aplikasi bawaan android yang agan ketahui faktor yang paling berpengaruh.Dengan menonaktifkan aplikasi tersebut penggunaan baterai menjadi sedikit.

4. Mengubah Nada Dering menjadi Nada Getar

Ubah nada menjadi getar,tampilannya seperti di atas.

5.  Mematikan Auto Synchronization


Guna  Auto Synchronization ini adalah memberikan pemberitahuan atau update terbaru dari akun yang di-sinkron-kan tersebut.Tapi proses ini memakan cukup banyak baterai jadi Auto Synchronization ini termasuk kategori memperboros baterai.

Cukup sekian tips dari saya,mohon maklum bila ada kesalahan.